Meski Bakar Kalori, Memasak Beda Dengan Olahraga
Beberapa orang menganggap, bila telah melakukan pekerjaan rumah tangga sama dengan berolahraga. Padahal, menurut dr. Kusnan Efendi, Sport Clinic FK UNAIR, kegiatan memasak, naik-turun tangga, atau bahkan mencuci piring tidak sama dengan berolahraga meski sama-sama membakar kalori. Berikut alasannya.
Update Required
To play the media you will need to either update your browser to a recent version or update your Flash plugin.
