twitter  
Profil  

Jumat, 24 Juni 2011 | 05:10 wib
Strawberry Smothies!

Siapa tak suka strawberry..? Buah asam manis berwarna menggoda ini selalu segar dinikmati dalam bentuk apa saja. Untuk pencernaan anda, strawberry efektif mengeluarkan racun di pencernaan. Dengan kandungan vitamin C dan seratnya strawberry juga efektif menjaga berat tubuh anda.

 

Ingin mencobanya..? Siapkan 2/3 cangkir strawberry dan 1 gelas susu kedelai atau susu rendah lemak. Blender semua bahan dan cicipi kesegarannya. Mengonsumsi smothies ini di pagi hari membuat anda berenergi!

 

foto : Maria Cooks